Pelatihan Petugas Sakernas Semester 1/2023 - Berita dan Siaran Pers - Badan Pusat Statistik Kabupaten Asahan

Silahkan datang ke Pelayanan Statistik Terpadu (PST) di Kantor BPS Kabupaten Asahan untuk mendapatkan data BPS.

Pelatihan Petugas Sakernas Semester 1/2023

Pelatihan Petugas Sakernas Semester 1/2023

19 Januari 2023 | Kegiatan Statistik


Bertempat di Hotel Antariksa, Kisaran, BPS Kabupaten Asahan melaksanakan kegiatan Pelatihan Petugas Pendataan Lapangan Survei Angakatan Kerja Nasional (Sakernas) Semester 1/2023 selama 2 hari pada tanggal 19-20 Januari 2022. Pelatihan tersebut dilatih oleh 1 orang instruktur dan diikuti oleh 9 orang petugas (6 orang pencacah lapangan dan 3 orang pengawas lapangan). Nantinya 9 orang petugas tersebut akan melaksanakan pencacahan lapangan Sakernas di 16 blok sensus sampel terpilih di wilayah Kabupaten Asahan pada tanggal 26 Januari - 28 Februari 2023

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Asahan (Statistics Board Of Asahan Regency)Jl. Tusam No. 2 Kisaran-21216

Telp (0623) 41731

  Faks (0623) 347432

Mailbox : bps1208@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik